Cara Memasang Widget Alexa Page Rank di blogger
Diposting oleh
blog's data aku
Minggu, 21 Februari 2010
Sebenarnya masih banyak situs untuk mengetahui peringkat blog anda. misalnya seperti ; google page rank, alexa, topseratus ,dan masih banyak lagi
Kali ini saya akan menjelaskan cara memasang widget Alexa Page Rank seperti di blog ini
Cara memasangnya sangat mudah yaitu adalah :
1.masuk ke situsnya disini
2.setelah itu masukkan web anda lalu klik submit
3.Lalu klik "site widget"
4.Kamu pilih "Alexa Site Stats Button"
5.Setelah itu masukkan url web/blog anda
6.Kamu copy scriptnya lalu masukkan ke elemen HTML JAVA SCRIPT halaman di blog anda


